Sejak 1981, Persatuan Bangsa-bangsa (PBB) memperingati 21 September sebagai Hari Perdamaian Dunia. Pada hari itu, PBB menyerukan kepada semua orang untuk meletakkan senjata dan menegaskan kembali komitmen untuk hidup dalam harmoni. Hari Perdamaian Dunia 2022. Sumber: Antara.com